Pages

Ads

8 August 2008

Sukses Beternak Ayam di Tengah Krisis

Memelihara ayam adalah kegemaran Bapak Sudirman Bur sejak kecil. Kemudian ia mengembangkannya menjadi usaha peternakan ayam secara serius sehingga membuahkan kesuksesan besar. Sekalipun sebagai guru yang harus memberikan pengabdian kepada masyarakat, tidak menjadikannya sebagai halangan untuk terus maju dalam usaha peternakannya. Ia bisa membagi waktu untuk mengatur pekerjaannya yang rangkap tersebut.

Pun begitu, kesuksesan yang diraih Bapak Sudirman Bur bukan secara kebetulan, namun berkat kegigihan dan metode pengelolaan usaha peternakan yang digunakannya. Ia tidak pantang menyerah dan selalu berinovasi dalam setiap usahanya. Bahkan, ketika datangnya masa krisis yang menyerang negara Indonesia, tidak seperti peternak-peternak lainnya, usaha peternakannya masih bisa bertahan.

Lengkap: http://agromedia. net/index. php?option= com_content& task=view& id=229&Itemid= 1
__._,_.___

sourde: "Buku Islam"

No comments: